Dharmasraya,— Suasana khidmat menyelimuti Ruang Sidang Utama Pengadilan Negeri Pulau Punjung saat Ketua PN Pulau Punjung Diana Dewiani,S.H.,M.H secara resmi melantik enam hakim baru Angkatan IX, Rabu (25/6). Pelantikan ini bukan sekadar seremonial, melainkan tonggak awal perjalanan pengabdian enam aparatur yudisial muda yang siap mengemban amanah besar di dunia peradilan. Keenam hakim yang dilantik, terdiri … Read More
